| Lirik Lagu Indonesia | Salma Salsabil - Merindukanmu |
Setiap malam 'ku memikirkanmu...
Tak tahu kau di mana...
Masih setiakah kepadaku...
Kau cintaku...
Jangan pernah kau sakiti aku...
Tepatilah janjimu...
'Ku 'kan selalu menunggumu...
Dan menunggu...
'Ku percaya kau 'kan selalu...
Menangkan cintaku...
Kau di mana dan aku di mana...
Kita jauh tak bisa bertemu...
Demi cinta aku akan menjaga segalanya...
Aku merindukanmu...
Jangan pernah kau sakiti aku...
Tepatilah janjimu...
'Ku 'kan selalu menunggumu...
Dan menunggu...
Kau di mana dan aku di mana...
Kita jauh tak bisa bertemu...
Demi cinta aku akan menjaga segalanya...
Aku merindukanmu...
Kau di sana dan aku di sini...
Kita terpisah jarak dan waktu...
Hingga nanti tiba saatnya...
Kau kembali padaku...
Aku merindukanmu...
Aku merindukanmu...